Senin, 09 Mei 2011

Wisuda Purna Siswa

  Selama mengikuti pendidikan siswa mendapatkan input baik berupa pengetahuan yang didapatkan dari kegiatan belajar mengajar maupun yang didapatkan dari kegiatan lain (ekstrakurikuler),.
Ditinjau dari segi proses, maka sekolah menengah atas/kejuruan sebagai salah satu jenjang pendidikan di tingkat atas tentunya memiliki batasan/lama pendidikan yaitu selama 3 (tiga) tahun. Oleh karena itu, setelah siswa mengikuti pendidikan di jenjang pendidikan menengah atas selama 3 (tiga) tahun, maka dengan demikian siswa tersebut akan tamat/selesai dalam mengikuti pendidikan di jenjang pendidikan menengah tingkat atas, dan sebagai tanda bahwa siswa tersebut telah menamatkan pendidikan, maka biasanya diadakan kegiatan perpisahan, yang dinamakan dengan “Wisuda Purna Siswa”.

Maksud dan Tujuan
Adapun maksud dan tujuan dari kegiatan wisuda purna siswa ini adalah:
1. Sebagai salah satu bentuk perwujudan cinta almamater dari siswa terhadap lembaga
    pendidikan, khususnya tempat dirinya mengikuti pendidikan selama ini.
2. Sebagai alat untuk mengevaluasi keberhasilan penyelenggaraan program pendidikan
   di sekolah, baik yang bersifat akademik maupun ekstrakurikuler.
3. Sebagai sarana pelatihan bagi siswa untuk memanage kegiatan-kegiatan di sekolah
    yang kelak berguna setelah ia terjun ke masyarakat.

Ada pun acara yang akan di adakan dalam purna siswa ini adalah sebagai berikut
-Tari Daerah
  suatu tarian yang di mana tari ini berasal dari seluruh daerah-daerah yang ada di seluruh nusantara.
di adakan nya kegiatan tari daerah dengan maksud agar para siswa-siswi mengetahui apa saja macam-macam tari yang ada di indonesia dan untuk menggali potensi para siswa di dalam bidang seni tari.
-Parade Band
 di sini juga ada kegiatan perlombaan antara band siswa yang di nama kan parade band.
Parade band ini bertujuan untuk menghibur para siswa agar para siswa tidak bosan pada saat acara purna siswa ini.di dalam acara parade band ini juga di cari para juara yang di mana terpilih nya para peserta band yang berbakat dan lebih bagus di bandingkan para peserta yang lain.yang tepilih menjadi juara 1,2,dan3 pasti nya nanti mereka akan mendapatkan hadiah.
-Dan masih banyak lagi acara yang menarik lain nya.

Penutup
 di harapkan para siswa-siswi dapat mengikuti kegiatan ini dengan baik dan tertip.
sekian lah catatan ini saya buat.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar